Nugroho, asal Magelang memperoleh nomor urut pertama pada kategori ‘umum nasional putra’ disusul Faizal S dari Bandung dan Wartono dari Blora. Tria Suryati Ningsih menjadi wakil Gunungkidul satu-satunya pada katergori umum putri nasional. Ia mampu finish diurutan pertama. Tria disusul oleh Waryanti dari magelang diurutan ke dua serta Mahardini dari Semarang yang puas diurutan ke tiga. (Kandar)
Baron 10K 2019, Cetak Atlet Lari Sekaligus Kenalkan Pariwisata
